Pekerjaan dalam arti luas adalah
aktivitas utama yang dilakukan oleh manusia.
Dalam arti sempit, istilah pekerjaan
digunakan untuk suatu tugas atau kerja yang menghasilkan uang bagi seseorang.
Dalam pembicaraan sehari-hari
istilah ini sering dianggap sinonim dengan profesi.
Lowongan pekerjaan yang paling banyak diinginkan
orang Indonesia rata-rata adalah PNS, dan pegawai BUMN.
Anggapan
mereka mungkin karena jadi pegawai negeri atau pegawai BUMN gajinya
stabil dan terjamin.
01. Pranala luar
- Untuk mencari lowongan pekerjaan terbaru bisa Anda lihat di Lowongan Kerja
- Contoh Mengapa Mengemas Diri Penting Kala Mencari Pekerjaan
Daftar kategori: Rintisan bertopik
sosiologi, Pekerjaan